Cara memperbaiki keyboard laptop yang tidak sesuai huruf

Cara memperbaiki keyboard laptop yang tidak sesuai huruf




Cara memperbaiki keyboard laptop yang tidak sesuai huruf
Cara memperbaiki keyboard laptop yang tidak sesuai huruf




devilerial.com - Cara memperbaiki keyboard laptop yang tidak sesuai huruf disebabkan oleh berbagai hal. Cara mengatasi hal ini harus diketahui apakah rusak karena perangkat keras (hardware) atau perangkat lunak (software) pada laptop.

Keyboard sendiri sudah menjadi kebutuhan yang penting di laptop maupun komputer. Fungsi keyboard digunakan untuk menuliskan kata, kalimat, atau sejenisnya yang muncul di layar laptop atau komputer. Jika keyboard laptop error, maka kamu harus cepat mengatasinya.

Pada artikel ini, kamu bisa mengikuti pembahasan tutorial cara repair keyboard laptop yang error. Simak penjelasannya di bawah ini.

Cara memperbaiki keyboard laptop yang tidak sesuai huruf

1. Menghidupkan Ulang Laptop
Cara mengatasi keyboard laptop tidak bisa mengetik huruf adalah dengan menghidupkan ulang, BIOS, membersihkan keyboard, meng-instal ulang, mematikan filter Key, dan menggunakan Troubleshoot.
Menghidupkan ulang laptop atau restart laptop merupakan cara mengatasi keyboard laptop error sebagian atau seluruhnya. Cara ini tergolong mudah, karena kamu hanya perlu mengklik tombol 'Power' pada menu 'Start', kemudian pilih opsi 'Restart'.

2. Tekan Tombol Power Selama Beberapa Detik
Jika touchpad atau mouse tidak berfungsi, kamu bisa menekan tombol 'Power' pada laptop selama beberapa detik. Jika laptop sudah mati, nyalakan laptop dengan menekan tombol 'Power'.
Cara ini sebagai awal untuk mengatasi masalah di atas, namun jika keyboard laptop tetap error. Kamu bisa mengikuti cara di bawah ini:

3. Instal Ulang Keyboard
Update dan instal ulang keyboard adalah cara mengatasi keyboard laptop tidak berfungsi di Windows 10. Untuk meng-instal ulang keyboard, berikut adalah caranya:

  • Klik tombol 'Start', lalu pilih 'Device Manager'.
  • Pilih bagian keyboard.
  • Jika terdapat tanda seru berwarna kuning, maka salah satu bagian device mengalami masalah.
  • Meski kamu tidak melihat tanda seru berwarna kuning, klik kanan pada keyboard dan pilih 'Uninstal Device'.
  • Restart laptop kamu untuk menghidupkan keyboard.
  • ika ikon keyboard tidak muncul di menu 'Device Manager', maka buka halaman manufacturer’s support dan instal driver terbaru untuk keyboard.

4. Matikan Filter Key
Pada Windows 10, ada fitur yang disebut filter key yang dirancang untuk mengabaikan penekanan tombol berulang agar lebih mudah. Untuk mematikan filter key, berikut adalah caranya:
  • Buka menu 'Control Panel'.
  • Klik 'Ease of Access' dan pilih 'Ease of Acces Center'.
  • Scroll ke bawah, kemudian pastikan kotak pada 'Turn on Filter Keys' tidak dicentang.
  • Tekan OK untuk mematikan Filter Key.
Demikianlah penjelasan yang dapat kami berikan mengenai Cara memperbaiki keyboard laptop yang tidak sesuai huruf
Jangan lupa bagikan artikel ini jika dirasa bermanfaat! Terimakasih.

Yuk!! Beli Produk Kami yang Ada diShopee, Silahkan Klik Link diBawah Ini!!

https://s.shopee.co.id/4VIc6db1fB

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama

Iklan Tengah Posting